Praktikum Pekan ke-7

Senin, 18 November 2019
Laboratorium Rekayasa Struktur

Kami melakukan praktikum bahan bangunan laut terakhir yang dilaksanakan di laboratorium rekayasa struktur. Setelah melakukan uji kuat tekan beton hari ke – 7 dan hari ke-14, selanjutnya melakukan uji kuat tekan beton hari ke-28. Pengujian kuat tekan beton hari ke-28 merupakan hari pengujian yang disyaratkan untuk dapat memenuhi kuat tekan beton yang diinginkan.
Hasil Percobaan
Tabel 1 Kekuatan Tekan Beton pada Hari ke-28

No.Slump (cm)Luas Bidang Tekan (cm2)Beban Maks.Kuekuatan Tekan (MPa)
17,5176,6253300018,32

ANALISIS

Dari data bisa didapatkan hubungan umur beton dan kuat tekan beton sepertii pada Grafik 5.1.
Grafik 5.1 Hubungan umur beton dan kuat tekan beton
              Berdasarkan grafik hubungan antara umur beton dan kuat tekan beton, setelah dilakukan metode regresi didapat hubungan fungsi kuat tekan beton terhadap umur beton yaitu y =  4.3762x + 66.393 , dengan y sebagai kuat tekan beton dan x sebagai umur beton.
              Persamaan tersebut kemudian apabila digunakan untuk memprediksi kuat tekan beton pada umur 28 hari, diperoleh hasil 188.9 kg/cm2. Kuat tekan prediksi ini sudah mendekati kuat tekan rancangan yaitu 175 kg/cm2. Akan tetapi, kuat tekan beton hasil pengujian 28 hari yang diperoleh adalah 186.7kg/cm2, yang mana nilai-nilai tersebut mendekati nilai kuat tekan rancangan. Perbedaan nilai pengujian 28 hari yang berbeda jauh juga kenyataan bahwa nilai keduanya ternyata berada di bawah nilai kuat tekan prediksi mungkin disebabkan oleh penambahan air pada saat pengadukan bahan-bahan campuran di mesin pengaduk. Hal ini menunjukkan kondisi campuran beton yang sudah jenuh sehingga air dalam campuran dapat berpisah dengan mudahnya. Faktor lain yang dapat mempengaruhi adalah kesalahan pada proses penimbangan karena error pada timbangan yang digunakan.

Comments